• SMKN 9 KABUPATEN TANGERANG
  • SMK Bisa SMK Hebat

Breaking News! PPDB SMKN 9 Kabupaten Tangerang Segera Dibuka

Berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Banten Nomor : 421/180-DINDIKBUD/2023 tentang Petunjuk Teknis Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Pada Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN), Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) dan Sekolah Khusus Negeri (SKhN) Provinsi Banten Tahun Ajaran 2023/2024, maka dapat kami sampaikan informasi terkait proses PPDB di SMKN 9 Kabupaten Tangerang. 

A. JADWAL PELAKSANAAN

No Uraian Kegiatan Waktu Pelaksanaan
1 Sosialisasi PPDB 28 April s.d. 28 Juni 2023
2 Pendaftaran PPDB 19 s.d. 23 Juni 2023
3 Tes Minat dan Bakat 03 s.d. 06 Juli 2023
4 Pengumuman Hasil Seleksi PPDB 11 Juli 2023
5 Daftar Ulang  12 s.d. 14 Juli 2023

 

B. PERSYARATAN UMUM

  1. Ijazah SMP/MTs/Sederajat (jika sudah ada) atau Surat Keterangan Lulus (SKL) Asli, bagi yang lulus tahun 2023. 
  2. Nilai rapor SMP/MTs/Sederajat Semester 1 sampai dengan Semester 5.
  3. Sertifikat/Piagam/Surat Keterangan Prestasi/ Penghargaan Akademik/Non Akademik (Jika ada).
  4. Akta Kelahiran dengan batas usia paling tinggi 21 (dua puluh satu) tahun pada 19 Juni 2023.
  5. Kartu Keluarda atau Surat Keterangan Domisili dari RT/RW yang diketahui Kelurahan.
  6. Pas Foto berwarna ukuran 3x4 sebanyak 2 (dua) lembar dengan latar belakang warna merah. 

 C. ALUR PENDAFTARAN

  1. Menyiapkan berkas pendaftaran
  2. Mendaftar secara online melalui https://ppdb.bantenprov.go.id (19-23 Juni 2023)
  3. Mengunggah/Upload berkas pendaftaran dan mencetak bukti pengajuan pendaftaran (19-23 Juni 2023)
  4. Menyerahkan dokumen pendaftaran (19-23 Juni 2023)
  5. Tes Minat dan Bakat (03-06 Juli 2023)
  6. Pengumuman Hasil Seleksi PPDB (11 Juli 2023)
  7. Daftar Ulang dengan membawa bukti Lulus/Diterima (12-14 Juli 2023)

D. DOKUMEN YANG DI UNGGAH / DI UPLOAD*

  1. Ijazah / SKL (Asli)
  2. Nilai Raport Pengetahun semester 1-5 (dilegalisir)
  3. Sertifikat/Pengharagaan (jika ada)
  4. Akte Kelahiran
  5. Kartu Keluarga/Keterangan Domisili
  6. Pas Foto terbaru latar belakang merah

*Seluruh Dokumen yang di unggah/di upload saat pendaftaran online, harus diserahkan pada saat Verifikasi Berkas dengan menggunakan STOPMAP.

E. TERSEDIA JURUSAN (12 Rombel)

  1. Teknik Otomotif (TO)
  2. Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi (TJKT)
  3. Desain Komunikasi Visual (DKV)
  4. Layanan Kesehatan (LK)
  5. Teknologi Farmasi (TF)
  6. Manajemen Perkantoran dan Layanan Bisnis (MPLB)

SELURUH PROSES PENDAFTARAN TIDAK DIPUNGUT BIAYA (GRATIS)

Penerimaan Siswa Baru di Jenjang SMK TIDAK MENGGUNAKAN SISTEM ZONASI.

 

Dapatkan informasi terbaru terkait PPDB SMKN 9 Kabupaten Tangerang melalui Media Informasi resmi SMKN 9 Kabupaten Tangerang.

Instagram : https://www.instagram.com/smkn9kab.tangerang 

Youtube Channel : SMKN 9 KAB.TANGERANG OFFICIAL

Komentar

saya mau pembatalan pendaftaran karena salah sekolah yang di tuju gimana ya? apakah harus cabut berkas ke sekolah? tolong min soalnya adik saya dari pasar kemis jarak nya terlalu jauh

Semoga saya di terima di sekolah impian saya dan saya akan bisa meneruskan cita cita saya

Saya senang bisa daftar di SMKN09 dan semoga saya di terima di SMKN09

Semoga saya di terima di sekolahan SMKN 9 KABUPATEN TANGGERANG.Aamin

Semoga saya di masuk ke SMKN 9 KABUPATEN TANGGERANG.Aamin

Bissmillah semoga bisa masuk ke SMKN 9 KAB. TANGERANG dimana sekolah ini menjadi tempat favorit keluarga saya. Aamiin

Bismillahirrahmanirrahim semoga bisa masuk SMKN 9 kabupaten Tangerang Aminnnnn

Saya berharap semoga bisa masuk SMKN 9 KABUPATEN TANGERANG,dan saya ingin sekali bisa masuk di SMKN 9 KABUPATEN TANGERANG, berharap saya daftar di sini bisa masuk dan menjadi siswa yang pandai dan berprestasi

nama saya nurul andini lidya wati tujuan saya ingin melanjutkan ke skola SMKN 9 TANGERANG ingin menambah wawasan pengetahuan baik secara pikiran maupun perilaku, dan smk ini merupakan bagian tujuan saya utk menempuh ke pendidikan selanjutnya

Saya atas nama zizah azizah,smoga di sekolah jenjang atas di SMKN 9 kab Tangerang mendapatkan ilmu yg LBH baik LG & menjadi sekolah favorit untuk sya & ke 2 org tua sya untuk itu sya pilih skolah SMKN 9 sbgy tempat sya meraih ilmu untuk kedepannya slma sya bersekolah & belajar

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Pelaksanaan Sertifikasi Internasional Kemampuan Bahasa Inggris TOEIC 2023 di SMKN 9 Kabupaten Tangerang

Pelaksanaan Sertifikasi Internasional Kemampuan Bahasa Inggris TOEIC 2023 di SMKN 9 Kabupaten Tangerang Dukungan Direktorat SMK untuk Meningkatan Daya Saing Lulusan   Era societ

31/08/2023 19:58 - Oleh Administrator - Dilihat 582 kali
PROSEDUR DAFTAR ULANG CALON PESERTA DIDIK BARU

DAFTAR ULANG 1. Peserta didik yang telah diterima Wajib melakukan daftar ulang; 2. Daftar Ulang dilaksanan tanggal 12 -14 Juli 2023 mulai pukul 09.00 – 14.00 wib 3. Jika sampai

11/07/2023 22:02 - Oleh Administrator - Dilihat 2473 kali
Jadwal Tes Kesehatan Fisik dan Tes Potensi Akademik

Jadwal Tes Kesehatan Fisik dan Tes Potensi Akademik dapat dilihat di link berikut : KLIK DISINI

29/06/2023 19:33 - Oleh Administrator - Dilihat 6543 kali
Breaking News! Tahapan Selanjutnya Setelah Pendaftaran

Cek Status Pendaftaran Kamu Bagi yang sudah mendaftar dan menyerahkan berkas, berikut cara cek Status Pendaftaran kamu: Buka website PPDB Provinsi Banten. Link : https://ppdb.banten

27/06/2023 21:32 - Oleh Administrator - Dilihat 1940 kali
BUAT BANGGA, Siswa-siswi SMKN 9 Kab. Tangerang Borong Piala

Solear - Siswa-siswi SMKN 9 Kab. Tangerang ikuti kegiatan lomba antar SMK Kesehatan dan SMA IT di Universitas Cendekia Abditama, 19 Januari 2023 Melalui kegiatan perlombaan antar SMK K

02/02/2023 22:34 - Oleh Administrator - Dilihat 3250 kali
Implementasi K3LH, Siswa X TJKT Gelar Kegiatan “Siswa Memberi”

Solear - Siswa kelas X TJKT (Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi) SMKN 9 Kabupaten Tangerang menggelar acara “Siswa Memberi” di lingkungan sekolah pada hari Sabtu, 2

21/01/2023 15:11 - Oleh Administrator - Dilihat 1491 kali
PTA Ambalan Siliwangi Srikandi, Wujudkan Ksatria Muda Melalui Gerakan Pramuka

Solear - Kepala Sekolah selaku Kamabigus SMKN 9 Kabupaten Tangerang, Evi Resti Rahmayani, membuka secara resmi kegiatan Penerimaan Tamu Ambalan (PTA) Ambalan Siliwangi Srikandi pada Jum

04/11/2022 12:55 - Oleh Administrator - Dilihat 869 kali
PENGUMUMAN HASIL SELEKSI PPDB TAHUN AJARAN 2022/2023

Breaking News! Pengumuman hasil seleksi dilaksanakan secara ONLINE melalui WEBSITE SMKN 9 Kabupaten Tangerang pada menu Pengumuman PPDB 2022/2023, Tanggal 04 Juli 2022 Pukul 12.00 WIB

04/07/2022 08:36 - Oleh Administrator - Dilihat 11227 kali
In House Training, Kepala KCD Memastikan SMKN 9 Siap Mengimplementasikan Kurikulum Merdeka

Solear, Kepala KCD Kabupaten Tangerang, Mohamad Bayuni, S.Pd., MM., membuka secara resmi kegiatan In House Training (IHT) Pembinaan Kepegawaian dan Implementasi Kurikulum Merdeka Tahun

29/06/2022 14:05 - Oleh Administrator - Dilihat 2029 kali
DATA PENDAFTAR CALON PESERTA DIDIK BARU TANGGAL 15 JUNI 2022

Data pendaftar sementara dapat dilihat pada menu PPDB 2022/2023, atau klik link dibawah ini : https://ppdb.smkn9-kabtangerang.sch.id/?page_id=67  

15/06/2022 18:57 - Oleh Administrator - Dilihat 4196 kali